Patroli Dialogis Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi

    Patroli Dialogis Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi
    Patroli Dialogis Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi

    Bhabinkamtibmas Desa Sukamanah, IPTU Bayu Sunarti Agustina SE., turut melaksanakan kegiatan anjangsana dan DDS (Dialog Dengan Warga) di Kp. Warung Tepus. Dalam kesempatan tersebut, ia tidak hanya membangun kedekatan dengan warga, tetapi juga memberikan himbauan penting.

    Menyusuri wilayah, IPTU Bayu mengajak warga untuk bersama-sama menjaga situasi kamtibmas dengan aktif melakukan ronda malam di Pos Satkamling. Selain itu, kebersihan lingkungan dan kewaspadaan terhadap bencana alam juga menjadi fokus himbauan.

    "Tak hanya itu, kita juga mengingatkan agar warga waspada terhadap tindak kejahatan seperti curat, curas, dan curanmor. Pentingnya penggunaan kunci ganda dan parkir kendaraan di tempat yang aman, " ungkap IPTU Bayu.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Oleh Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Giat Kontrol Satkamling Dilaksanakan di...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Misa Malam Natal Menkopolkam-Kapolri Sambangi Gereja Katedral Jakarta
    Kapolda Jatim Bersama Jajaran Forkopimda Kunjungi Sejumlah Gereja Pastikan Natal Aman dan Kondusif
    Tim Jibom Gegana Polda Jatim Lakukan Sterilisasi di Sejumlah Gereja Jelang Ibadah Natal
    Operasi Lilin Semeru 2024 Ditpolairud Polda Jatim Siagakan Personel Terlatih Amankan Jalur Laut
    Libur Nataru, Kapolri Perintahkan Jajaran Antisipasi Mobilitas Warga di Kawasan Anyer

    Ikuti Kami